Di tulisan terdahulu, gue udah berjanji untuk duduk manis depan laptop untuk menulis secara panjang lebar tentang pengalaman beli rumah di Belanda, kan. Mohon maaf sebelumnya, tapi karena posisi gue adalah pembeli dan orang awam, maka gue nggak akan menjawab pertanyaan-pertanyaan yang terlalu teknis di kolom komentar atau email pribadi. Mau nanya silahkan, tapi kalo… Lanjutkan membaca Pengalaman Beli Rumah di Belanda